Sintaks rest parameter memungkinkan suatu fungsi menerima argumen dalam jumlah tak terbatas sebagai larik (array), menyediakan cara untuk merepresentasikan fungsi variadik dalam JavaScript.
Contoh:
function sum(...args) {
let sum = 0;
for (let arg of args) sum += arg;
return sum;
}
let x = sum(4, 9, 16, 25, 29, 100, 66, 77);
console.log(x); //Output: 326